Saya selalu percaya bahwa teknologi semakin hari semakin berkembang. bahkan perkembangan teknologi di era sekarang sangat cepat.
Jadi, kalau kamu kesulitan dengan sebuah teknologi, tunggu beberapa saat, pasti akan ada pengembang yang membuatnya menjadi semakin mudah.
Lihatlah perkembangan mikrokontroller, dari sebatas IC, menjadi Board Arduino dan berkembang menjadi ESP32. Project IoT yang dulu terasa sulit,Ā sekarang menjadi sangat mudah. Terimakasih pengembang š
Okey, dirumah saya sudah sekitar 2 tahun lebih menggunakan Smart breaker untuk menghidupkan danĀ mematikan lampu menggunakan perintah suara. Saya beliĀ sudah jadi dengan merk Bardi.
nDilalah sekarang bisa buat sendiri perangkat serupa menggunakan ESP32 atau ESP8266.
Dengan menghubungkan ESP32 denganĀ https://sinric.pro dan menghubungkan https://sinric.pro dengan Google Home, maka kita bisa menghidup matikan perangkat dengan “Oke Google ….”.
Silahkan simak videonya disini ..
Okey silahkan mencoba Luuuur …..